Author Archives: meeftha

TAFSIR SURAT YUSUF AYAT 53-66

Tafsir Al Qur’an Surat Yunus Ayat yang ke: 53, 54, 55, 56, 57, 58, 59, 60, 61, 62, 63, 64, 65, dan 66.Ayat-ayat dibawah ini menerangkan tentang hawa nafsu yang bisa dijadikan kendaraan oleh setan untuk menguasai diri manusia. Terdapat nafsu yang mendapat karunia dan rahmat dari Allah. Pengangkatan Nabi Yusuf oleh raja yang mendapatkan… Read More »

TAFSIR SURAT YUSUF AYAT 43-52

Tafsir al Qur’an Surat Yusuf Ayat yang ke: 43, 44, 45, 46, 47, 48, 49, 50, 51, dan 52.Berikut ini masih menceritakan tentang kisah Nabi Yusuf dengan takwil mimpi raja Mesir; Ar Rayyan bin Al Walid. Dalil tentang pembebasan orang yang di dhalimi. Perintah untuk membela diri dari tuduhan, dan lain-lain. Baca juga: Tafsir Surat… Read More »

TAFSIR SURAT YUSUF AYAT 30-42

Tafsir Al Qur’an Surat Yusuf Ayat yang ke: 30, 31, 32, 33, 34, 35, 36, 37, 38, 39, 40, 41, dan 42.Ayat-ayat dibawah ini menceritakan tentang Nabi Yusuf yang mendapat godaan dari Zulaikha, dan kaum perempuan yang terpesona akan ketampanannya. Ujian yang dialami Nabi Yusuf; di penjara. Dakwah beliau dan penjelasannya mengenai takwil mimpi, dan… Read More »

TAFSIR SURAT YUSUF AYAT 15-29

Tafsir Al Qur’an Surat Yusuf Ayat yang ke: 15, 16, 17, 18, 19, 20, 21, 22, 23, 24, 25, 26, 27, 28, dan 29.Ayat beerikut ini masih menceritakan tentang Nabi Yusuf yang di dhalimi oleh saudara-saudaranya, dibuang/dimasukkan kedalam sumur, dustanya mereka kepada ayahnya. Lalu menceritakan sejarah Nabi Yusuf bersama pembesar Mesir, belajar tentang ilmu hukum,… Read More »

TAFSIR SURAT YUSUF AYAT 1-14

Tafsir Al Qur’an Surat Yusuf Ayat yang ke: 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13, dan 14.Ayat-ayat dibawah menerangkan tentang dalil kebenaran dan keindahan makna al Qur’an yang berbahasa Arab. Menceritakan tentang Nabi Yusuf dan mimpinya yang melihat sebelas bintang, matahari dan bulan bersujud kepadanya. Perlakuan dan perbuatan jahat yang dilakukan saudara… Read More »

TAFSIR SURAT HUD AYAT 114-123

Tafsir Al Qur’an Surat Hud Ayat yang ke: 114, 115, 116, 117, 118, 119, 120, 121, 122, dan 123.Berikut ini menerangkan tentang dalil shalat wajib beserta waktu-waktunya. Larangan berbuat buruk/kemaksiatan dan kerusakan di muka bumi. Hikmah dari Allah yang tidak menjadikan manusia sebagai umat satu/Islam. Lalu menerangkan tentang kisah-kisah para Rasul terdahulu sebagai peringatan bagi… Read More »

Category: Hud

TAFSIR SURAT HUD AYAT 96-113

Tafsir Al Quran Surat Hud Ayat yang ke: 96, 97, 98, 99, 100, 101, 102, 103, 104, 105, 106, 107, 108, 109, 110, 111, 112, dan 113.Dibawah ini menerangkan tentang kisah utusan Allah; Nabi Musa kepada raja Fir’aun beserta kaumnya. Mukjizat Nabi Musa yakni tongkatnya berubah jadi ular dan tangannya bercahaya. Laknat Allah, para malaikat,… Read More »

Category: Hud